Jenis Bahan Yang Digunakan Untuk Famo Kaos
Kualitas sebuah produk apapun bisa dikatakan
tinggi atau rendah, salah satunya dipengaruhi oleh jenis bahan yang digunakan
untuk membuat barang atau produk tersebut. Jika ingin produk yang anda buat
memiliki kualitas tinggi, maka anda perlu memperhatikan jenis bahan utama yang
akan anda gunakan untuk produk yang anda buat. Begitu pun tentang pembuatan
kaos, jenis bahan kaos yang berkualitas akan membuat produk kaosnya menjadi
sebuah produk kaos yang berkualitas juga, begitu juga sebaliknya jika kualitas
bahannya jelek, maka sudah pasti kualitas dari kaosnya pun akan jelek juga.
Salah satu merk untuk produk kaos yang tidak perlu anda ragukan lagi
kualitasnya dan saat ini banyak diminati oleh masyarakat Indonesia adalah Famo kaos. Kaos
merk ini menggunakan beberapa jenis bahan kaos yang berkualitas sehingga
kualitas dari Famo kaos tersebut sangat baik dan nyaman untuk digunakan oleh
siapapun.
Ada beberapa jenis bahan kain berkualitas yang
digunakan untuk membuat Famo kaos. Adapun beberapa jenis bahan tersebut adalah
sebagai berikut :
- Katun
combed. enis bahan kain
yang satu ini merupakan bahan yang didapatkan dari serat kapas, serat
tersebut pun memiliki karakteristik benang yang lebih halus dibandingkan
bahan lainnya, tidak berbulu, lebih rata dan hasil rajutannya pun lebih
bagus.
- Viscose. Untuk tekstur, bahan ini hampir sama
dengan tekstur kapas. Bahan kain yang satu ini juga memiliki kesan mewah,
harganya juga cukup mahal sehingga jarang tersedia di pasaran.
- Polyester. Jenis kain yang satu ini memiliki
bahan yang terbuat dari serat sintetis dari hasil minyak bumi yang dibuat
bahan berupa serat fiber poly juga untuk produk plastik berupa biji
plastik.
- Teteron. Kain ini memiliki kelebihan, yaitu tidak mudah kusut dan tidak mudah melar walaupun sudah cukup lama anda gunakan.
Bagi anda yang ingin memiliki Famo kaos tersebut, anda bisa melakukan
pemesanan secara online di sebuah toko online bernama 3second.co.id yaitu
sebuah perusahaan e-commerce yang menjual berbagai fashion pria dan wanita dari
berbagai merk ternama yang mana salah satunya adalah fashion dengan merk Famo.
Posting Komentar untuk "Jenis Bahan Yang Digunakan Untuk Famo Kaos"